0

Iklan Tengah Artikel 1

Home  ›  linux

Linux adalah

 Linux (Linux Is Not Unix) adalah sebuah kernel dari sistem operasi UNIX-like berbasis Open Source yang dibuat oleh seorang mahasiswa bernama Linus Torvalds pada sekitar awal tahun 90-an. Sebenarnya ada sedikit salah persepsi di kalangan masyarakat terhadap Linux. Linux sebenarnya bukanlah sebuah sistem operasi layaknya Windows atau Mac OS. 

Baca juga Perintah dasar linux

Baca juga Backup dan restore Linux server menggunakan Timeshift


Karena apa? karena Linux memang hanyalah sebuah kernel. Jadi Linux itu ya hanya inti dari sistem operasinya saja. Ibarat manusia, Linux itu hanyalah roh dari jasad manusia tersebut. Baru setelah muncul seorang bernama Richard Stallman dengan proyek GNU (GNU's Not Unix) miliknya, dimana GNU ini adalah kumpulan dari tools-tools, libraries, dan aplikasi, yang kemudian digabungkan dengan kernel atau inti sistem operasi bernama Linux tadi. Sehingga akhirnya jadilah sebuah sistem operasi yang terkenal powerful dan handal di masa yang akan datang bernama GNU/Linux.
Related Post
Cara install file .deb di linux (ubuntu&debian)
Cara install file .deb di linux (ubuntu&debian)Cara menjalankan file .deb di linux ubuntu&debian berbasis GIOSaya…
installasi web server apache pada ubuntu
installasi web server apache pada ubuntu sudo apt-get install apache2Untuk test, buka browser komputer yang dii…
cara install font windows di linux ubuntu
cara install font windows di linux ubuntufont nya diantaranya yaitu font: -arial -times new roman dan beberapa…
Cara install anbox untuk mejalankan android di linux
Cara install anbox untuk mejalankan android di linux Periksa apakah pc kita support snapdsnap find helloJika Anda mel…
Posting Komentar
Theme
Share
Additional JS