Sensor sidik jari FPM10A arduino
Modul sensor sidik jari finger print FPM10A
Spesifikasi:
- Supply voltage: DC 3.6 ~ 6.0 V / 3.3 V
- Supply current: < 120 mA
- Peak current: < 140mA
- Fingerprint image time: < 1.0 seconds
- Window size: 14 ╳ 18 mm
- Matching mode: Match mode (1 : 1)
- Search mode: (1 : N)
- Signature file: 256 bytes
- Template files: 512 bytes
- Storage capacity: max 200
- Safety level: Five (from low to high: 1, 2, 3, 4, 5)
- False accept rate (FAR): < 0.001% (security level 3)
- False reject rate (FRR): < 1.0% (security level 3)
- Search time: < 1.0 seconds (1:500, mean)
- PC interface: UART (TTL logic level) or USB2.0 / USB1.1
- Communication baud rate (UART): (9600 ╳ N) bps where N = 1 ~ 12 (default value N = 6, ie 57600bps)
- Working environment:
- Temperature: -20 ℃ - 50 ℃
- Relative Humidity: 40% RH-85% RH (non-condensing)
- Storage environment:
- Temperature: -40 ℃ - 85 ℃
- Relative humidity: < 85% H (non-condensing)
- Dimensions (L ╳ W ╳ H): 56 ╳ 20 ╳ 21.5 mm
Gambar pin out:
FPM10A | Arduino UNO
VCC |5V / 3V
TX RX. | (digital pin 2, Software Serial)
RX TX |(digital pin 3, Software Serial)
GND |GND
Library: download disini
Program enroll / registrasi sidik jari:
1. Hubungan pin sensor sidik jari ke arduino/nodemcu sesuai keterangan pin out diatas dan pastikan library nya sudah terinstall.
2. Buka file example enroll bawan sensor, buka File ->Examples -> Adafruit Fingerprint Sensor Library > Enroll lalu kita upload program nya.
3. Buka serial monitor, Selanjutnya kita harus memasukkan ID dari data sidik jari yang akan diregister, karena merupakan sidik jari yang pertama maka ketik angka 1 dan klik tombol Send pada serial monitor.
4. Letakan jari yang akan diregistrasikan ke sensor sidik jari
5. untuk meletakkan jari yang akan diregistrasi sebanyak 2 kali dan jika muncul pesan “Prints Matched” maka proses registrasi / enroll telah berhasil. Ulangi langkah-langkah tersebut untuk registrasi sidik jari yang lainnya supaya kita memiliki beberapa template sidik jari yang tersimpan pada modul sensor sidik jari FPM10A.
Jika sidik jari sudah ter record, selanjutnya kita bisa program sesuai keinginan kita, atau kita bisa coba tes menggunakan program yang ada di example.
1. Buka file contoh program Fingerprint di File -> Examples -> Adafruit Fingerprint Sensor Library -> Fingerprint
2. Upload file tersebut
3. Buka serial monitor
4. Tempel jari ke sensor
5. Pada serial monitor, kita akan melihat hasil scanning / pencocokan antara sidik jari dengan data pada template yang tersimpan pada modul sensor
6. Akan terlihat ID template dengan nilai confidance / score pencocokan. semakin tinggi nilai / score confidance nya artinya sidik jari tersebut semakin mirip.
Sumber gambar: Tokopedia